Main Article Content

Abstract

Penggunaan teknologi ini akan sangat membantu para guru dalam menyelesaikan persoalan analisis dan perhitungan materi pembelajaran. Salah satu software statistik yang paling populer digunakan saat ini adalah SPSS (Statistical Product and Service Solution). Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kompetensi professional dalam memahami teori metode penelitian dan statistik serta penggunaan program SPSS untuk diaplikasikan baik dalam pengajaran maupun penelitian. Mitra yang dilibatkan dalan kegiatan ini adalah SMK Kesehatan se-Kota Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara. Materi pelatihan dalam bentuk teori dan praktek. Hasil analisis menunjukkan, ada perbedaan pemahaman peserta terhadap teori metode penelitian dan statistik sebelum dan sesudah pelatihan (p-value=0,000), ada perbedaan pemahaman peserta terhadap praktek analisis data sebelum dan sesudah pelatihan (p-value=0,000). Hasil analisis evaluasi kepuasan peserta menunjukkan 11(55%) sangat puas, 8 (40%) puas dan 1 (5%) cukup puas. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pelatihan berpengaruh dalam meningkatkan pemahaman teori dan praktek tentang metode penelitian dan statistik serta merasa puas dengan pelaksanaan pelatihan.

Keywords

Pelatihan, statistik, SPSS, guru, SMK, kesehatan

Article Details

How to Cite
Rachmillah Fadmi, F., Djabo Buton, L. and Sahlan Zulfadlih, L. (2019) “PELATIHAN PROGRAM STATISTIK SPSS BAGI GURU SMK KESEHATAN DI KOTA KENDARI”, Miracle Journal of Public Health , 2(2), pp. 162-168. Available at: https://journal.fikes-umw.ac.id/index.php/mjph/article/view/91 (Accessed: 1May2024).

References

  1. 1. No, U. U. R. I. (14). tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. Jakarta: Depdiknas; 2005.
  2. 2. Janawi. Kompetensi Guru Citra Guru Profesional. Bangka Belitung : Shiddiq Press; 2011.
  3. 3. Notoadmodjo, S. Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta; 2012.
  4. 4. Busono, G. A. Pengaruh Sistem Pelatihan Dan Pengembangan Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Persada Sawit Mas (PSM) Kecamatan Pampangan Kabupaten Ogan Komering Ilir. MUQTASHID. 2016; 1(1), 81-114.
  5. 5. Khumaedi, M., Sunyoto, S., & Nugroho, A. Pelatihan Analisis Statistika Penelitian Eksperimen Tiga Perlakuan bagi Guru GURU SMK di Kota Semarang. Rekayasa: Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran. . 2017; 14 (2), 135-144.